Jadwal La Liga Spanyol 16-17 Desember 2020: Laga Sulit Real Madrid dan Barcelona
Asad Arifin | 15 Desember 2020 12:51
Bola.net - Jadwal pertandingan La Liga yang digelar pada 16 dan 17 Desember 2020. Real Madrid dan Barcelona akan menjalani laga sulit pada tengah pekan ini.
Ketika beberapa tim La Liga lain harus memainkan duel Copa del Rey, Real Madrid dan Barcelona akan memainkan laga pekan ke-19 La Liga. Lawan yang dihadapi pun tidak mudah.
Madrid akan menjamu Athletic Bilbao yang secara tradisional tim kuat. Namun, Real Madrid punya modal apik menyusul hasil positif yang diraih pada tiga laga terakhir.
Sementara itu, Barcelona bersua tim yang kini berada di puncak klasemen Real Sociedad. Barcelona pekan lalu menang 1-0 melawan Levante. Sociedad jelas lawan yang lebih kuat dan duel ini bakal seru.
Simak jadwal lengkap La Liga di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal Liga Spanyol
Rabu, 16 Desember 2020
- 04.00 WIB Real Madrid vs Athletic Bilbao
Kamis, 17 Desember 2020
- 03.00 WIB Barcelona vs Real Sociedad
Klasemen Liga Spanyol
Baca Ini Juga:
- Punya DNA Barcelona, Xavi Bakal Jadi Pelatih Masa Depan Blaugrana
- Mulai Jarang Utak-Atik Starting XI, Zidane Sudah Temukan Tim Terkuat Real Madrid?
- Real Madrid Mulai Oke, Pembuktian Zinedine Zidane Masih Layak Jadi Pelatih?
- Korban Zinedine Zidane: Setelah Gareth Bale dan James Rodriguez, Isco Berikutnya?
- Gosip Kepergian Isco Memanas, Zinedine Zidane Akhirnya Angkat Bicara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Syarat Bagi Klub yang Ingin Rekrut Haaland: Harus Bisa Juara Liga Champions
Bundesliga 14 Desember 2020, 22:28 -
Undian Babak 16 Besar Liga Champions 2020-21 Kelar, Netizen: Manchester United Mana ya?
Bolatainment 14 Desember 2020, 19:54 -
PSG Jumpa Barcelona, Berikut Hasil Lengkap Undian 16 Besar Liga Champions 2020/21
Liga Champions 14 Desember 2020, 18:22 -
Zidane Usir Isco dari Real Madrid pada Januari 2021?
Liga Spanyol 14 Desember 2020, 16:50 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Athletic Bilbao
Liga Spanyol 14 Desember 2020, 16:06
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39