Jadi Pahlawan Madrid Lagi, James Puji Chicharito
Editor Bolanet | 27 April 2015 06:17
Gelandang James Rodgriguez ikut merasa senang dengan kontribusi yang diberikan Hernandez. Rodriguez menganggap Hernandez berhasil memetik buah kesabaran bermain di Santiago Bernabeu.
Chicharito bermain dengan sangat baik. Dia berlatih keras dan saya senang untuk dia. Sangat wajar apa yang sedang terjadi kepada dia sekarang, dia selama ini sudah bersabar, ujar Rodriguez kepada reporter.
Hernandez bukan kali ini saja menjadi pahlawan kemenangan Los Blancos. Sebelumnya ia mencetak gol tunggal ke gawang Atletico Madrid sehingga mengantarkan Madrid menembus semifinal Liga Champions.
Pemain asal Meksiko itu memang tidak banyak mendapatkan kesempatan bermain di Madrid. Sampai sejauh ini Hernandez baru mencetak enam gol dari 27 penampilan di semua ajang kompetisi musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Tertarik Datangkan John Obi Mikel?
Liga Inggris 26 April 2015, 23:38 -
Bahagia di Chelsea, Hazard Ogah Pergi
Liga Inggris 26 April 2015, 19:49 -
Madrid Akan Permanenkan Chicharito?
Liga Spanyol 26 April 2015, 16:06 -
Hadapi Semifinal UCL, Enrique Yakin Konsentrasi Barca Tak Akan Terpecah
Liga Champions 26 April 2015, 10:56 -
Belum Juara, Enrique Minta Barca Terus Kerja Keras
Liga Spanyol 26 April 2015, 09:44
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39