Istri James Sebut Sang Bintang Bahagia di Madrid
Rero Rivaldi | 26 April 2017 15:40
Bola.net - - James Rodriguez mengaku bahagia di Real Madrid dan ingin terus bertahan di ibu kota Spanyol, menurut istri sang pemain, Daniela Ospina.
Manchester United dan Chelsea disebut sebagai dua klub yang berpeluang besar untuk merekrut James, pemain yang musim ini sulit mendapatkan kesempatan bermain di bawah asuhan Zinedine Zidane.
James - yang masuk sebagai pengganti dan mencetak gol penyeimbang di Clasico sebelum Lionel Messi membuat gol kemenangan Barca pekan lalu - sudah tampil 17 kali di La Liga musim ini, namun hanya sembilan kali sebagai starter.
Namun demikian, sang pemain masih ingin bertahan di Madrid.
James amat fokus, itu adalah keputusan pribadinya. Dia bahagia, namun ketika dia harus mengambil keputusan, dia akan melakukannya, tutur Daniela Ospina di AS.
Saya tak bisa menjanjikan apapun, namun James ingin terus bermain di Real Madrid dan saya juga mencintai Madrid, saya bahagia di Spanyol dan ingin terus bertahan di sini.
Dia terus bekerja keras dan coba meningkatkan penampilan, melakukan apa yang harus dilakukan. Tentu saya ingin dia bermain lebih sering, saya takkan berbohong.
Madrid tengah bersiap menghadapi Deportivo La Coruna di La Liga malam ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raphael Varane Siap Lawan Deportivo
Liga Spanyol 25 April 2017, 23:48 -
Gugur dari Liga Champions Muluskan Jalan Barca Juara La Liga?
Liga Spanyol 25 April 2017, 23:47 -
Bale Diragukan Main di Semifinal Liga Champions
Liga Champions 25 April 2017, 21:48 -
Enrique Juga Penasaran Selebrasi Messi di Bernabeu
Liga Spanyol 25 April 2017, 21:06 -
Zidane Masih Paling Ideal Bagi Madrid
Liga Spanyol 25 April 2017, 20:28
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39