Isco Siap Angkat Kaki di Akhir Musim
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 09:48
Namun demikian, pemain Spanyol itu mengaku akan mencoba melirik tawaran dari klub lain, jika hingga akhir musim kompetisi nanti ia tidak mendapat cukup banyak kesempatan bermain dari Zinedine Zidane.
Pergi saat Natal nanti bukan opsi yang saya pertimbangkan. Saya tidak akan menyerah dengan mudah, namun jika di akhir musim saya hanya mendapatkan beberapa menit bermain, saya akan melihat opsi yang ada, tutur Isco menurut AS.
Saya masih berusia 24 tahun dan saya jika tidak mendapatkan tempat di tim inti, saya akan berusaha untuk mengambil langkah maju. Saya tahu saya bisa meraih sukses, dan jika itu tidak terjadi di sini, itu bisa terjadi di tempat lain.
Saya bahagia di Madrid, namun seorang pemain ingin selalu berkembang dan jika dia tidak bisa melakukannya, maka tidak ada masalah jika saya harus keluar. Tujuan utama saya adalah meraih sukses di Madrid. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengintip Kemewahan Hotel Baru Ronaldo di Lisbon, Portugal
Bolatainment 4 Oktober 2016, 23:25 -
Meski Impikan Madrid, Aubameyang Tetap Buka Pintu Bagi PSG
Liga Champions 4 Oktober 2016, 22:20 -
Winger Belia Liverpool Ini Idolakan Bale dan Ramsey
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 21:43 -
Valdano Ungkap Penyebab Rentetan Hasil Imbang
Liga Spanyol 4 Oktober 2016, 21:21 -
Aubameyang Optimis Akan Bermain Bagi Real Madrid
Liga Champions 4 Oktober 2016, 21:07
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10