Isco Pilih Madrid atau City Pasca Piala Eropa U-21
Editor Bolanet | 16 Juni 2013 16:00
Isco termasuk salah satu figur kesuksesan La Furia Roja muda melangkah ke babak final Piala Eropa U-21. Saat ini punggawa itu tengah dikaitkan dengan dua klub raksasa; Real Madrid dan Manchester City.
Gelandang kreatif berusia 21 tahun itu pernah mengakui bahwa dirinya tertarik meninggalkan La Rosaleda -markas Malaga- pada musim panas nanti. Namun, ia menolak membeberkan klub masa depannya.
Saya tidak tahu apa-apa (mengenai spekulasi transfer) dan jika saya tahu tentunya itu akan menjadi rahasia pribadi, canda Isco ketika ditanyai wartawan usai mengantar Spanyol U-21 mengalahkan Norwegia U-21.
Saya baru akan memutuskan masa depan karir setelah ajang Piala Eropa U-21 usai dan itu pasti, tandas Isco yang enggan membeberkan klub masa depannya, seperti dilansir football-espana.[initial]
(foes/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pele: Ronaldo Juga Pantas Raih Ballon d'Or
Liga Spanyol 15 Juni 2013, 23:30 -
Modric: 100% Kemampuan Saja Tidak Cukup Bagi Mourinho
Liga Spanyol 15 Juni 2013, 22:15 -
Tribute Sergio Ramos Untuk King of Pop
Bolatainment 15 Juni 2013, 21:45 -
Modric Inginkan Pos Sentral di Real Madrid
Liga Spanyol 15 Juni 2013, 20:30 -
Modric Inginkan Pos Sentral di Real Madrid
Liga Spanyol 15 Juni 2013, 20:30
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39