Isco: Madrid Bisa Juara Liga Champions
Editor Bolanet | 28 Maret 2016 08:32
Madrid memang saat ini masih tertinggal 10 angka dari Barcelona di klasemen sementara La Liga. Namun di Liga Champions, mereka punya peluang besar untuk menembus semifinal, usai di babak delapan besar diundi bertemu dengan tim yang relatif ringan, Wolfsburg.
Dan Isco pun mengaku amat optimis dengan peluang yang dimiliki oleh timnya musim ini.
Jangan lupa bahwa kami masih punya peluang dan kami punya tim yang bisa memenangkan Liga Champions, jelas Isco pada Cadena Cope.
Barcelona akan jadi lawan Real Madrid di laga lanjutan La Liga yang akan berlangsung pada 2 April mendatang di Camp Nou. [initial]
(cad/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Ingin Anaknya Jadi Pemain Top, Seperti Dirinya!
Bolatainment 27 Maret 2016, 23:38 -
Cari Pengganti Morata, Juve Incar Martial
Liga Italia 27 Maret 2016, 21:39 -
Messi: Madrid Punya Banyak Pemain Bintang
Liga Spanyol 27 Maret 2016, 19:42 -
Heskey Anggap Kane Pantas Gabung Madrid
Liga Inggris 27 Maret 2016, 18:03 -
Bukan Cristiano Ronaldo, Ini Lawan Terberat Xavi di El Clasico
Liga Spanyol 27 Maret 2016, 16:35
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39