Inikah Pengganti Ousmane Dembele di Skuat Barcelona Musim Depan?
Serafin Unus Pasi | 26 Juni 2022 01:00
Bola.net - Klub La Liga, Barcelona dilaporkan sudah siap berpisah dengan Ousmane Dembele. El Blaugrana dilaporkan akan mencoba merekrut Angel di Maria pada musim panas ini.
Dembele saat ini memasuki hari-hari terakhirnya di Barcelona. Kurang dari satu pekan lagi, kontraknya di Camp Nou akan habis.
Barcelona dilaporkan masih ingin mempertahankan Dembele. Namun mereka kesulitan untuk memenuhi tuntutan gaji sang winger.
Sport melaporkan bahwa Barcelona sudah bersiap kehilangan Dembele. Mereka sudah memiliki penggantinya pada diri Angel di Maria.
Simak situasi transfer Di Maria di bawah ini.
Rekomendasi Xavi
Laporan itu mengklaim bahwa Xavi sendiri yang ingin merekrut Di Maria. Karena ia menilai sang pemain bisa meningkatkan kualitas Barcelona.
Di Maria memiliki posisi sebagai winger. Namun ia bisa bermain dengan sama baiknya di posisi yang agak ke tengah.
Jadi Xavi menilai pemain Timnas Argentina itu bakal jadi opsi yang menarik untuk tim mereka di musim panas ini.
Transfer Potensial
Laporan itu mengklaim bahwa Barcelona sangat berpotensi untuk mewujudkan transfer Di Maria di musim panas ini.
Saat ini Di Maria berstatus free agent. Karena ia tidak memperpanjang kontraknya di PSG.
Jadi Barcelona yang sedang memiliki masalah ekonomi yang cukup pelik bisa mengontrak sang pemain.
Pesaing
Barcelona tidak bisa berlama-lama dalam transfer Di Maria. Karena ada klub lain yang ingin membajak sang winger.
Raksasa Serie A, Juventus dilaporkan ingin mencoba mendatangkan Di Maria di musim panas ini.
Klasemen Akhir La Liga
(Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Striker MU Bakal Pimpin Lini Serang Barcelona di Musim Depan?
Liga Spanyol 25 Juni 2022, 23:59 -
3 Calon Klub Baru Luis Suarez: Maaf, Tidak Ada Nama Barcelona
Liga Spanyol 25 Juni 2022, 22:11 -
Barcelona Dipukul Mundur, Bayern Ogah Turunkan Harga Lewandowski!
Liga Spanyol 25 Juni 2022, 04:00 -
Dilepas PSG, Neymar Balik Kucing ke Barcelona?
Liga Spanyol 24 Juni 2022, 17:36 -
5 Bek yang Bisa Menggantikan Dani Alves di Barcelona
Liga Spanyol 24 Juni 2022, 17:32
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10