Iniesta Siap Comeback Lawan Eibar
Editor Bolanet | 22 Oktober 2015 12:18
Pemain Blaugrana itu tengah memasuki fase akhir proses pemulihannya, dan itu tentu merupakan kabar gembira bagi tim - yang sebelumnya dipastikan kehilangan Sergi Roberto.
Dalam pesan yang ia unggah di Instagram belum lama ini, Iniesta berharap ia bisa bermain kembali di laga melawan Eibar pekan ini. Sang pemain menulis: Pekan ke-3 masa pemulihan dan saya merasa amat bagus! Saya berharap bisa segera bergabung dengan tim!!
Iniesta mengalami cedera hamstring pada 29 September. Ia sempat absen di laga melawan Rayo Vallecano dan BATE, yang berakhir dengan dua kemenangan untuk tim asuhan Luis Enrique. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergi Roberto Tambah Daftar Cedera Barcelona
Liga Spanyol 21 Oktober 2015, 23:06 -
Empat Kandidat Kuat Peraih Baloon d'Or 2015
Editorial 21 Oktober 2015, 15:43 -
Lavezzi Datang, Barca Tak Jual Neymar
Liga Spanyol 21 Oktober 2015, 15:31 -
Messi: Saya Tak Tahu Hal Selain Sepakbola
Liga Spanyol 21 Oktober 2015, 14:26 -
Messi: Assist Sama Hebatnya Seperti Cetak Gol
Liga Spanyol 21 Oktober 2015, 14:22
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39