Iniesta Puji Aksi Heroik Pedro
Editor Bolanet | 12 Agustus 2015 08:34
Kedudukan sempat imbang 4-4 dan pertandingan di Tbilisi tersebut terpaksa dilanjutkan ke babak tambahan. Lionel Messi lantas mendapatkan kesempatan mengeksekusi tendangan bebas, yang sayangnya masih belum tepat sasaran.
La Pulga lantas melanjutkannya dengan melepas tendangan keras, yang mampu ditepis Beto. Di momen itulah, Pedro memberikan reaksi cepat dan sanggup melesatkan bola ke dalam gawang. Barca pun akhirnya menang 5-4.
Pedro pantas mendapatkan segalanya. Baik gol tersebut dan yang lainnya. Kami memang sempat menderita. Kami menang, tapi kami kesulitan. Kami sempat unggul 4-1 dan membuat kesalahan dan membiarkan mereka kembali ke permainan. Masih ada banyak hal yang harus kami perbaiki, tutur Iniesta pada Mundo Deportivo.
Kami sempat unggul namun kami tidak bisa memanfaatkannya dengan baik, pungkasnya.
Barcelona selanjutnya akan menghadapi Athletic Bilbao di laga leg pertama Piala Super Spanyol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdes Masih Sesalkan Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:41 -
Iniesta: Messi Jaminan Kesuksessan
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:29 -
Valdes Mengaku Sulit Bekerja Sama dengan Louis van Gaal
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 23:10 -
Pemain Ini Siap Jadi Tukang Cuci Piring Asal Sevilla Juara
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 21:04 -
Dua Orang Ini Membelah Eropa Hanya untuk Mendukung Barca
Bolatainment 11 Agustus 2015, 19:59
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39