Iniesta: Kami Semua Bersalah
Editor Bolanet | 25 April 2014 07:42
Blaugrana sudah tersingkir dari Liga Champions musim ini. Langkah mereka terhenti di fase perempat final, usai ditundukkan 0-1 oleh Atletico Madrid di leg kedua.
Sementara di Copa del Rey. Tim asuhan Gerardo Martino harus rela dipermalukan oleh Real Madrid di partai final dengan skor 1-2.
Kami semua bersalah, kami menang sebagai tim dan kalah sebagai tim, tutur Iniesta menurut laporan ISF.
Saya tidak tahu berapa persentasenya, namun andai ada yang patut disalahkan maka itu adalah seluruh tim, pungkasnya.
Barcelona akan menghadapi Villarreal di La Liga akhir pekan ini. Mereka tengah berusaha keras mengejar Atletico Madrid, yang kini ada di peringkat pertama dengan keunggulan empat poin. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bartra Akhirnya Akui Kecepatan Bale
Liga Spanyol 24 April 2014, 22:20 -
Piala Dunia 24 April 2014, 20:58
-
Piala Dunia 24 April 2014, 19:57
-
'Barca Tegaskan Akan Terus Lobi FIFA Secara Rahasia'
Liga Spanyol 24 April 2014, 19:16 -
'Arsenal Wajib Jaga Ozil Dari Kejaran Barcelona'
Liga Inggris 24 April 2014, 17:38
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39