Iniesta Ingin Barca Tutup 2015 Dengan Lima Gelar
Editor Bolanet | 7 Desember 2015 09:59
Usai memenangkan treble musim lalu, Blaugrana sudah menambah satu trofi dengan merebut Piala Super Eropa di awal musim. Mereka bisa kembali mendapatkan trofi di tengah musim, andai mampu menjadi juara di kompetisi yang bakal digelar FIFA di Jepang pada akhir Desember.
Iniesta pun mengaku tak sabar lagi ingin membawa klubnya jadi juara di akhir tahun nanti.
Saya sudah tidak sabar lagi. Itu bakal amat luar biasa. Piala Dunia Antarklub merupakan salah satu tujuan dan target utama kami, tutur Iniesta pada Mundo Deportivo.
Barcelona sendiri hanya bermain imbang 1-1 ketika mereka melawan Valencia di Mestalla pekan lalu.
Tengah pekan ini, tim Catalan akan bermain melawan Bayer Leverkusen di laga tandang Liga Champions. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Siap 'Sekolahkan' Penerus Xavi
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 21:55 -
Perkuat Trio MSN, Barca Incar Tiga Bintang
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 20:48 -
Injak Kaki Lawan, Luis Suarez Mengaku Tak Sengaja
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 20:16 -
Rayakan Gol ke Gawang Barca, Fan Valencia Meninggal Dunia
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 19:43 -
Bek Valencia Pamer Luka Akibat Diinjak Suarez
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 18:55
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39