Iniesta: Barca Puas dengan Kerja Ter-Stegen
Editor Bolanet | 30 April 2015 09:34
Penjaga gawang Jerman tersebut datang dari Borussia Monchegladbach di musim panas lalu. Ia hanya mendapat kesempatan bermain di Liga Champions, namun hal tersebut sudah cukup untuknya membuktikan kemampuan yang ia miliki di tim sekelas Barcelona.
Marc merupakan sosok yang hebat. Ia masih muda dan ia merupakan pemain yang amat bagus di segala aspek. Kami sangat puas dengan kehadiran dirinya di sini. Kami amat beruntung bahwa ia dan Bravo, bersama menjamin kualitas hadir di bawah mistar gawang, tutur Iniesta pada Bild.
Barcelona tengah bersiap bermain melawan Cordoba di La Liga akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Favoritkan Barcelona Lolos ke Final UCL
Bola Indonesia 29 April 2015, 23:38 -
'Liverpool Seharusnya Tak Jual Suarez Sebelum Dapat Sanchez'
Liga Inggris 29 April 2015, 22:18 -
Susul Robben, Lewandowski Juga Absen Lawan Barca?
Liga Champions 29 April 2015, 15:59 -
Parade 102 Gol Fantastis Trio MSN Barcelona
Open Play 29 April 2015, 15:32 -
PSG: Trio Messi, Neymar, & Suarez Setara Investasi Empat Tahun
Liga Eropa Lain 29 April 2015, 15:18
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39