Iniesta Bantah Sempat Ada Masalah dengan Barcelona
Rero Rivaldi | 7 Oktober 2017 18:00
Bola.net - - Andres Iniesta berkeras bahwa ia tidak pernah dibuat risau dengan masa depannya di , meski negosiasi kontrak anyarnya berlangsung begitu lama.
Klub Spanyol mengumumkan kemarin bahwa mereka akhirnya menyepakati kontrak seumur hidup dengan pemain 33 tahun, yang sebelumnya bakal berstatus free agent di akhir musim.
Sang gelandang - yang bergabung dengan Barcelona dari Albacete di 1996 - menepis spekulasi bulan lalu yang mengatakan bahwa ia sudah menyepakati kontrak anyar, sekaligus memancing spekulasi soal kepergiannya.
Namun demikian, setelah negosiasi lanjutan dilakukan, Iniesta mengaku bahagia bisa bertahan di satu-satunya klub yang pernah ia bela secara profesional.
Tidak pernah ada masalah apapun antara saya dan klub, tutur Iniesta menurut Goal International.
Hanya ada beberapa hal yang harus anda biarkan berjalan secara natural, anda harus bicara untuk menemukan titik temu dan kami semua berusaha untuk bersikap positif.
Apakah harusnya berakhir lebih cepat atau dengan jalan yang berbeda, saya tidak tahu. Namun beginilah situasinya sekarang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Minta Messi Segera Susul Jejaknya
Liga Spanyol 6 Oktober 2017, 22:03 -
Ungkapan Bahagia Iniesta Dapat Kontrak Seumur Hidup
Liga Spanyol 6 Oktober 2017, 21:40 -
Iniesta Resmi Perpanjang Kontrak Seumur Hidup
Liga Spanyol 6 Oktober 2017, 19:09 -
Masalah Jebloknya Prestasi Lionel Messi di Argentina
Open Play 6 Oktober 2017, 17:46 -
Jalani Operasi Kista, Luis Suarez Absen Bulan November
Liga Spanyol 6 Oktober 2017, 17:46
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10