Iniesta Bantah Adanya 'Perang' Dengan Barcelona
Editor Bolanet | 27 September 2013 05:47
Belakangan dikabarkan jika Blaugrana tengah berupaya menawarkan pembaruan kontrak bagi midfielder 29 tahun tersebut. Namun disebutkan juga bahwa tawaran tersebut mendapatkan penolakan dari Iniesta, yang memiliki sisa kontrak berdurasi hingga 2015 mendatang.
Sejumlah klub seperti di antaranya Paris Saint-Germain diberitakan terus memantau situasinya di Nou Camp. Akan tetapi semua spekulasi tersebut dibantah Iniesta, sembari kembali menegaskan komitmennya untuk mengakhiri karier di klub yang dibelanya sejak belia.
Tidak ada yang aneh atau perang apapun yang terjadi antara Barca dan Iniesta. Klub menginginkan saya di sini dan saya juga ingin bertahan di sini, tegas jebolan akademi La Masia itu.
Saya sudah mengatakan berkali-kali bahwa tujuan saya adalah untuk pensiun di sini, dan begitu juga klub ini. Kami semua ingin mencapai sebuah kesepakatan.
Selain itu, Iniesta juga membantah jika faktor finansial menjadi faktor yang menunda kesepakatan perpanjangan kontraknya di Barca. Ia mengaku tak peduli dengan besaran gaji yang diterimanya, asalkan ia tetap mampu mengembangkan kemampuan sebagai pemain. [initial]
(gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Ternyata Bukan Penawar Tertinggi Untuk Bale
Liga Spanyol 26 September 2013, 14:20 -
Editorial 26 September 2013, 14:08
-
Cemas Kalah Derby, Ancelotti Tuntut Madrid Berbenah
Liga Spanyol 26 September 2013, 13:50 -
Coba Gembosi Madrid, Mourinho Gigit Jari
Liga Spanyol 26 September 2013, 13:13 -
Casemiro Sebut Ronaldo Sebagai Sahabat Yang Baik
Liga Spanyol 26 September 2013, 12:56
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10