Ini Musim Terakhir Enrique di Barcelona?
Rero Rivaldi | 28 November 2016 14:04
Bola.net - - Luis Enrique bisa jadi tengah menjalani musim terakhirnya di .
Kontrak Enrique yang berlaku sekarang akan berakhir di Juni mendatang dan ia memutuskan untuk tidak melakukan negosiasi apapun soal kontrak baru hingga musim kompetisi berakhir.
Pakar sepakbola Spanyol, Guillem Balague, yang amat dekat dengan Barcelona, mengatakan di Sky Sports: Sebelumnya ada kesan di Barcelona ketika ia datang, bahwa tiga tahun sudah lebih dari cukup baginya untuk bekerja di klub.
Kita harus tunggu dan menantikan apakah ia sudah berubah pikiran, karena dia akan mengatakannya pada klub mengenai masa depannya, di akhir musim nanti.
Jika memang demikian, maka saya bisa bilang bahwa Ernesto Valverde di Bilbao kemungkinan besar yang akan menjadi penggantinya. Selain itu juga ada kemungkinan untuk Juan Carlos Unzue, yang merupakan asisten di klub, untuk menjadi penggantinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habis Kecelakaan, Barca Tetap Mainkan Neymar
Liga Spanyol 27 November 2016, 21:59 -
PSG: Kasus Hukum Neymar di Barcelona Memalukan!
Liga Spanyol 27 November 2016, 20:07 -
Neymar Kecelakaan Jelang Hadapi Sociedad
Liga Spanyol 27 November 2016, 18:14 -
Bellerin Tak Ingin Arsenal Jumpa Bayern atau Barcelona
Liga Champions 27 November 2016, 01:20 -
Soal Kontrak Messi, Enrique Pilih Bungkam
Liga Spanyol 26 November 2016, 22:45
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40