Ini Kritikan Dunga Terhadap Marcelo
Editor Bolanet | 12 Desember 2014 03:15
Dalam sebuah wawancara dengan O Globo, Dunga mengatakan bahwa kinerja Marcelo jarang menghasilkan hasil akhir yang bagus. Sejak dipilih kembali menjadi pelatih timnas , Dunga memang tak pernah lagi memanggil Marcelo.
Berapa kali Marcelo naik ke depan dan menyerang selama Piala Dunia? 20 Kali! Dan berapa banyak peluang atau gol yang diciptakannya? Tidak ada. Lalu berapa kali kami kerepotan menghadapi serangan lawan akibat bek kami terlalu maju? tiga atau empat kali, jelas Dunga.
Meski demikian, Dunga menegaskan tidak memiliki masalah personal dengan Marcelo. Tidak dipilihnya Marcelo murni karena masalah permainan yang tidak efisien. Hal ini bisa saja terjadi kepada semua pemain lain.
Pertanyaan soal efisiensi itu bukan cuma milik Marcelo. Semua pemain juga bakal mendapat penilaian yang sama. Semua pemain saya harus tampil efisien. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Beber Kondisi Trio Cedera Real Madrid
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 22:42 -
Preview: Almeria vs Real Madrid, Modal ke Maroko
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 18:38 -
Bocoran Terbaru Jersey Real Madrid 2015-16
Open Play 11 Desember 2014, 17:06 -
Lucas Silva Tak Bakal ke Madrid Sebelum Juni
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 16:17 -
Arbeloa Siap Akhiri Perselisihan dengan Casillas
Liga Spanyol 11 Desember 2014, 15:59
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10