Ini Cara Bale Atasi Tekanan Harga Mahal
Editor Bolanet | 1 Oktober 2016 06:50
Sebagai pemain mahal, ekspektasi terhadap Bale akan selalu besar. Setiap tindakan Bale akan diawasi dan jika performanya dianggap tidak memenuhi ekspektasi, maka kritikan akan mengalir tanpa henti.
Bale mengatakan bahwa ia sudah terbiasa mendapatkan tekanan seperti itu. Ia pun mengatasinya dengan bekerja keras dan memberikan yang terbaik bagi timnya.
Saya merasa sudah terbiasa mendapat tekanan di level klub. Hal itu sebenarnya bisa membantu saya bermain bagus, tapi saya tak mau menganggapnya sebagai perang antara saya dengan penampilan apik. Bagi saya, yang penting adalah bekerja keras. tak ada pemain yang bisa memenangkan setiap pertandingan. Setiap pemain punya bagian untuk membuat perbedaan. Hanya saja mereka harus berpikir sebagai tim, terang Bale kepada Sport Magazine.
Bale sendiri memang selalu menjadi pilihan utama di Real Madrid sejak didatangkan dari Tottenham. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Eibar
Liga Spanyol 30 September 2016, 17:01 -
Prediksi Real Madrid vs Eibar 2 Oktober 2016
Liga Spanyol 30 September 2016, 17:00 -
50 Pemain Terbaik Real Madrid: No 40-31
Editorial 30 September 2016, 15:03 -
MU dan City Berebut Toni Kroos
Liga Inggris 30 September 2016, 14:31 -
Head-to-head: Real Madrid vs Eibar
Liga Spanyol 30 September 2016, 12:57
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39