Ini Alasan Valverde Tak Beri Alcacer Kesempatan Hat-trick
Ari Prayoga | 5 November 2017 08:49
Bola.net - - Entrenador Barcelona, Ernesto Valverde mengungkap alasan ia tak memberi kesempatan kepada bomber Paco Alcacer untuk melengkapi performa apiknya dengan hat-trick dalam laga versus Sevilla dini hari tadi.
Turun sejak menit pertama, Alcacer dua kali membawa Barca unggul, masing-masing lewat golnya di menit 23 dan 65. Namun eks pemain Valencia itu tak bisa mencetak gol ketiga karena sesaat usai mencetak gol kedua ia ditarik keluar digantikan Gerard Deulofeu.
Ia menjalani laga yang sangat bagus tapi ia juga terlihat kelelahan, ungkap Valverde soal alasannya menarik keluar Alcacer seperti dikutip Soccerway.
Posisi (melebar) yang ia mainkan sangat dibutuhkan. Ia adalah pemain yang tak terlalu banyak tampil dan membuat usaha yang bagus, lanjutnya.
Dua gol Alcacer membuat Barca tetap menjaga keunggulan empat angka dari sang pesaing terdekatnya, Valencia yang sebelumnya mengandaskan Leganes 3-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Winger CSKA Masuk dalam Radar Barcelona
Liga Spanyol 4 November 2017, 23:00 -
Barca Ambil Keputusan Soal Transfer Bek Kolombia
Liga Spanyol 4 November 2017, 22:20 -
Monchi: Barcelona Juga Tak Bisa Dapatkan Mahrez
Liga Italia 4 November 2017, 19:51 -
Barcelona Pertimbangkan Rekrut Gelandang Tottenham Ini
Liga Spanyol 4 November 2017, 15:50 -
Madrid Tikung Barca Untuk Coutinho?
Liga Spanyol 4 November 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40