Ingin Jajal Liga Lain, Real Madrid Siap Tampung Bale
Editor Bolanet | 24 November 2012 16:30
Rumor bergabungnya Bale ke Santiago Bernabeu semakin kencang, sejumlah media di terus mencari kebenaran mengenai hal itu. The Special One, Jose Mourinho dikabarkan penggemar berat pemain berusia 23 tahun tersebut.
Performa tidak konsisten yang ditampilkan di musim ini dianggap sebagai alasan Bale untuk meninggalkan kota London. Selain itu, pemain yang bersangkutan ingin mencicipi atmosfer liga lain serta kultur yang disediakan.
Akan sangat menyenangkan bila mendapatkan pengalaman bermain di liga lain dengan kultur yang berbeda. Saya tidak tidak keberatan melakukan hal itu. Jika waktunya telah tiba dan ada tim yang cocok buat saya, maka saya akan menerima tawaran dari mereka. tutur Bale seperti dilansir ESPN Sports.
Jika anda adalah pemain muda, Barcelona FC dan Real Madrid memberikan tawaran kepada anda, apakah anda akan menolaknya? Saya pribadi akan memilih salah satu dari mereka. jelasnya.[initial]
Open Play - Daftar Tragedi Gol Hantu Terheboh Sepanjang Sejarah (espn/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Casillas Sudah Kehilangan Senyumnya'
Liga Champions 23 November 2012, 22:37 -
Juve Siap Perpanjang Kontrak Vidal dan Marchisio
Liga Italia 23 November 2012, 20:49 -
Mourinho: Titel Eropa Adalah 'Special One'
Liga Champions 23 November 2012, 20:33 -
Mourinho: Saya Sudah Biasa Dirugikan Wasit
Liga Champions 23 November 2012, 20:17 -
Xabi Tegaskan Pentingnya Ronaldo di Bernabeu
Liga Spanyol 23 November 2012, 15:30
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10