Iker Casillas: Kami Membutuhkan Cristiano Ronaldo
Editor Bolanet | 11 April 2014 22:53
Kapten Los Blancos Iker Casillas pun mengakui timnya sangat kehilangan Ronaldo.
Kehilangan Ronaldo bukanlah hal sepele bagi kami, ia mencetak banyak gol, kehadirannya saja sudah memberi perbedaan di tim kami dan memberi efek bagi lawan-lawan kami. terang .
Kiper kelahiran 32 tahun lalu ini juga masih menunggu untuk mengetahui detail cedera dan berharap kapten Portugal itu bisa turun di El Clasico final Copa del Rey 2014 tanggal 17 April nanti.
Kami harus menunggu Ronaldo untuk segera pulih secepat mungkin karena kami membutuhkannya. Satu-satunya orang yang memahami Ronaldo adalah dirinya sendiri. Apabila ia baik-baik saja, ialah yang pertama menyatakannya. pungkas Casillas.
Duel Real Madrid versus Almeria rencananya ditayangkan live oleh RCTI pada hari Minggu 13 April 2014, kick off pukul 03.00 WIB. (isf/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas dan Diego Lopez Bermusuhan?
Open Play 10 April 2014, 17:33 -
Dibayar Triple, Bartra Tetap Emoh Gabung Madrid
Liga Spanyol 10 April 2014, 16:12 -
Efek 'Injak Pepe', Busquets Tolak Layani Media
Liga Inggris 10 April 2014, 15:03 -
David Villa, Bicara Lebih Keras di Atas Lapangan
Liga Champions 10 April 2014, 14:52 -
Sergio Ramos Rebut Gebetan Jordi Alba?
Bolatainment 10 April 2014, 11:26
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39