Iker Casillas Bakal Ikuti Jejak Gerrard?
Editor Bolanet | 27 Januari 2015 04:17
Kini berstatus sebagai kapten, Iker sudah memainkan lebih dari 700 pertandingan. Dengan kontrak yang masih berjalan hingga 2017 dan memasuki usia 33 tahun, Iker tak menutup kemungkinan melanjutkan karir di MLS.
Seperti kapten Liverpool, Steven Gerrard, Iker tak mau bermain di sebuah klub yang memiliki kemungkinan bertemu dengan Real Madrid.
Saya tak akan bisa meninggalkan Madrid dan menjalin kontrak dengan klub yang berkompetisi dengan mereka (Madrid).
Tapi mungkin saya akan memulai petualangan baru di liga yang berbeda dan berkembang seperti MLS. ujarnya pada Wall Street Journal.
Seperti yang kita ketahui, perkembangan MLS yang begitu rupa mampu menarik perhatian pemain-pemain besar. Setelah era David Beckham, tahun ini kompetisi sepak bola Amerika Serikat itu akan diramaikan dengan kehadiran Gerrard sendiri, David Villa, dan juga Sebastian Giovinco. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
- Wujudkan Mimpi, James Ingin Bermain di Madrid Lebih Lama
- Lucas Silva Akui Belum Berbicara Dengan Ancelotti
- Gabung Real Madrid, Lucas Silva Penuhi Mimpi
- Usai Barca, Kini FIFA Selidiki Transfer Pemain Muda Real Madrid
- Inginkan Aymeric Laporte, Real Madrid Siap Telikung United
- Modric Beri Kabar Terbaru Soal Cederanya
- Laga Usai, Dani Alves Malah Berlatih
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wujudkan Mimpi, James Ingin Bermain di Madrid Lebih Lama
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 23:07 -
Neymar Bicarakan Hukuman Yang Pas Untuk Ronaldo
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:50 -
Lucas Silva Akui Belum Berbicara Dengan Ancelotti
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:44 -
Fabregas Tak Pernah Membayangkan Dilatih Mourinho
Liga Inggris 26 Januari 2015, 21:30 -
Petinggi Madrid Tegur Ronaldo?
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:12
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39