Ihwal Jersey Nomor 10 Milik Messi
Editor Bolanet | 24 Desember 2015 18:01
Nomor kostum 10 lantas menjadi milik Messi saat Ronaldinho hengkang pada tahun 2008 silam. Sebelumnya, Messi sempat memakai nomor kostum 19 dan 30 saat mengawali karir di Los Cules.
Ihwal pergantian nomor tersebut, Messi mengaku bahwa Ronaldinho lah yang secara langsung memintanya untuk mengambilnya.
Sebelum meninggalkan Barcelona, Ronaldinho sudah memikirkan tentang nomor tersebut. Lantas di berkata bahwa saya harus mengambil nomor tersebut, ungkap Messi kepada Barca TV.
Messi dan Ronaldinho memang memiliki hubungan yang baik. Dalam sebuah kesempatan Messi tidak ragu menyebut Ronaldinho sebagai salah satu mentornya. Bahkan, beberapa waktu lalu Messi secara khusus telah mengirim jersey spesial untuk Ronaldinho. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Lepas Sang Kapten Muda ke Benfica
Liga Spanyol 23 Desember 2015, 14:21 -
Barcelona Hampir Datangkan Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 23 Desember 2015, 11:45 -
Campbell: Barca? Kita Nikmati Dulu Kemenangan Atas City
Liga Inggris 23 Desember 2015, 10:35 -
Rayakan Maulid Nabi, Ini Pesan Arda Turan
Bolatainment 23 Desember 2015, 10:12 -
Lima Trofi Barcelona Sudah Mendarat di Catalan
Liga Spanyol 23 Desember 2015, 10:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39