Iglesias: Casillas Ubah Cemooh Jadi Aplaus
Editor Bolanet | 17 November 2014 12:19
Iglesias sendiri lebih banyak dikenal sebagai seorang penyanyi terkenal dan sedikit yang tahu bahwa ia pernah menjadi kiper Real Madrid Castilla, sebelum akhirnya kecelakaan mobil membuat ia harus melupakan impian menjadi profesional.
Sang penyanyi bersuara merdu pun kini tetap menjadi pendukung setia Madrid dan turut bersimpati dengan situasi yang dialami Casillas.
Ia merupakan kiper yang hebat. Tidak ada seorang pun yang bisa menjadi mesin atau terus tampil sempurna. Hal yang paling penting adalah, anda tidak boleh menyerah, terutama ketika ada banyak hal buruk terjadi. Anda harus belajar dari kesalahan untuk bisa menjadi kuat, tutur Iglesias pada Globoesporte.
Ia sudah mampu mengubah siulan menjadi tepuk tangan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Jagokan Ronaldo Sabet Ballon d'Or
Liga Spanyol 16 November 2014, 23:16 -
Di Maria Tak Pernah Menyesal Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 16 November 2014, 22:16 -
Khedira Gagal, Arsenal Kembali Lirik Bender
Liga Inggris 16 November 2014, 19:45 -
Dikaitkan Dengan Madrid, Ayah Odegaard Bungkam
Liga Spanyol 16 November 2014, 19:19 -
Bukan Messi, Ini Tiga Striker Paling Sulit Diredam Menurut Ramos
Liga Spanyol 16 November 2014, 16:17
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39