Hukuman FIFA Rusak Transfer Dembele ke Barca
Editor Bolanet | 10 Maret 2016 14:54
Barca dikabarkan tertarik untuk membeli sang striker muda sebagai salah satu target utama mereka di musim panas nanti.
Mundo Deportivo lantas mengatakan bahwa usai melihat Dembele membantu Prancis U17 memenangkan Euro 2014, Barcelona langsung bergerak untuk mengamankan jasa sang pemain.
Direktur olahraga klub kala itu, Andoni Zubizarreta, sudah sempat bertemu dengan orang tua Dembele dan percaya diri bisa mendapatkan sang pemain dalam waktu dekat.
Namun FIFA kemudian menjatuhkan hukuman embargo transfer pada Barcelona akibat melakukan transfer pemain di bawah umur dan akhirnya kesepakatan dengan Dembele pun tidak bisa direalisasikan.
Meski demikian, belum lama ini tim juara Eropa dikabarkan mengirimkan wakilnya ke Prancis untuk melihat langsung aksi Dembele di Rennes. [initial]
Baca Juga:
- Garcia Anggap Liverpool vs MU Seperti Barcelona vs Madrid
- Chelsea Tersingkir, Redknapp Sebut Terry Paling Terpukul
- Hiddink Sebut Ibra Masih Bisa Bersaing di Premier League
- Agen Ibra Buka Suara Soal Rumor Manchester United
- Segera Tangani Chelsea, Sacchi Sanjung Metode Conte
- Barca Tak Lagi Bernafsu Daratkan Stones
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Singkirkan Roma, Madrid Fokus Kejar Barca
Liga Spanyol 9 Maret 2016, 19:48 -
Perbaiki Camp Nou, Barca Tunjuk Arsitek Jepang
Liga Spanyol 9 Maret 2016, 18:30 -
Arsenal Siap Tikung Barca Datangkan Striker Muda Rennes
Liga Inggris 9 Maret 2016, 16:30 -
Adan: Trio MSN Lebih Menakutkan dari Banteng!
Liga Spanyol 9 Maret 2016, 10:41 -
Barca Siapkan 10 Juta Euro untuk Abdullahi
Liga Spanyol 9 Maret 2016, 10:23
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39