Henry: Xavi Layak Bermain di MLS
Editor Bolanet | 18 Januari 2014 18:54
Baik Xavi dan Henry kemudian membantah gosip tersebut. Namun sang legenda asal Prancis tak menampik fakta bahwa Xavi memang memiliki kapasitas untuk bermain di Amerika Serikat.
Saya belum berbicara dengannya. Namun Xavi adalah pemain hebat dan ia bisa bermain di mana saja. Ia bisa bermain di MLS, Prancis, Inggris, di manapun, tuturnya pada reporter.
Namun Henry dengan cepat menambahkan bahwa untuk pemain sekaliber Xavi, akan lebih baik andai dirinya tetap berada di Barca dan pensiun di sana.
Xavi bisa melakukan apapun yang ia inginkan, namun bagi saya, melihat semua yang sudah ia berikan untuk sepakbola dan Barcelona, ia harus tetap berada di sana dan menghabiskan sisa hidupnya di sana, pungkas Henry. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pakai Penopang, Neymar Jalani Tes Medis
Liga Spanyol 17 Januari 2014, 20:29 -
Arsenal Berencana Curi Youngster Barca Lagi
Liga Champions 17 Januari 2014, 19:49 -
Cedera, Neymar Sebabkan Listrik Stadion Padam
Bolatainment 17 Januari 2014, 18:50 -
United dan Arsenal Ganggu Usaha Barca Kejar Laporte
Liga Champions 17 Januari 2014, 17:40 -
10 Transfer Dengan Profit Terbesar
Editorial 17 Januari 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10