Head to Head dan Statistik: Barcelona vs Girona
Gia Yuda Pradana | 10 Desember 2023 13:11
Bola.net - Barcelona akan menjamu Girona di Estadi Olimpic Lluis Companys pada pekan ke-16 La Liga 2023/2024. Pertandingan Barcelona vs Girona ini akan kick-off Senin, 11 Desember 2023, jam 03:00 WIB.
Barcelona selalu nirbobol dalam pertemuan vs Girona di La Liga musim lalu. Barcelona menang 1-0 berkat gol tunggal Pedri saat tandang, tapi kemudian ditahan Girona 0-0 di kandang.
Catatan Pertemuan di La Liga
Barcelona menang: 4
Seri: 2
Girona menang: 0.
Head to Head Barcelona vs Girona
6 Pertemuan Terakhir
11-04-2023 Barcelona 0-0 Girona (La Liga)
28-01-2023 Girona 0-1 Barcelona (La Liga)
27-01-2019 Girona 0-2 Barcelona (La Liga)
23-09-2018 Barcelona 2-2 Girona (La Liga)
24-02-2018 Barcelona 6-1 Girona (La Liga)
23-09-2017 Girona 0-3 Barcelona (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Barcelona (K-M-S-M-M)
08-11-23 Shakhtar 1-0 Barcelona (Liga Champions)
12-11-23 Barcelona 2-1 Alaves (La Liga)
25-11-23 Rayo 1-1 Barcelona (La Liga)
29-11-23 Barcelona 2-1 Porto (Liga Champions)
04-12-23 Barcelona 1-0 Atletico (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Girona (M-M-S-M-?)
04-11-23 Osasuna 2-4 Girona (La Liga)
11-11-23 Rayo 1-2 Girona (La Liga)
28-11-23 Girona 1-1 Bilbao (La Liga)
02-12-23 Girona 2-1 Valencia (La Liga)
08-12-23 Orihuela 2-5 Girona (Copa del Rey).
Statistik Pralaga Barcelona vs Girona
- Barcelona belum pernah kalah vs Girona di La Liga, menang 4 kali dalam 6 pertemuan sejauh ini (M4 S2 K0).
- Barcelona selalu nirbobol dalam 3 laga terakhir vs Girona di La Liga.
- Barcelona tak terkalahkan dalam 4 laga terakhir di La Liga (M3 S1 K0).
- Barcelona selalu mencetak 1 gol dalam 6 dari 8 laga terakhir di La Liga.
- Barcelona selalu menang dengan margin 1 gol dalam 2 laga kandang terakhir di La Liga: 2-1 vs Alaves, 1-0 vs Atletico.
- Girona tak terkalahkan dalam 7 laga terakhir di La Liga (M6 S1 K0).
- Girona selalu kebobolan 1 gol dalam 3 laga terakhir di La Liga.
- Girona belum terkalahkan dalam laga-laga tandangnya di La Liga musim ini (M6 S1 K0).
- Girona selalu menang dalam 6 laga tandang terakhir di La Liga: 2-1 vs Sevilla, 4-2 vs Granada, 2-1 vs Villarreal, 1-0 vs Cadiz, 4-2 vs Osasuna, 2-1 vs Rayo.
Klasemen La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seriusan? Barcelona Berminat Angkut Marcus Rashford dari MU?
Liga Spanyol 8 Desember 2023, 19:00 -
Barcelona Kembali dengan Ide Gilanya: Tukar Raphinha dengan Marcus Rashford
Liga Spanyol 8 Desember 2023, 09:15 -
Ferran Torres Ambil Ancang-ancang Cabut dari Barcelona, Bakal Balik ke Inggris?
Liga Inggris 8 Desember 2023, 05:20 -
Joao Felix Dilarang Pulang ke Atletico Madrid!
Liga Spanyol 7 Desember 2023, 06:45
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39