Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Spanyol: Real Madrid Susah Payah Kalahkan Huesca
Richard Andreas | 7 Februari 2021 06:45
Bola.net - Hasil pekan ke-22 Liga Spanyol 2020/21, Real Madrid membalikkan keadaan untuk menaklukkan Huesca dengan skor 2-1, Sabtu (6/2/2021) malam WIB.
Laga berjalan imbang tanpa gol pada 45 menit pertama. Madrid justru kebobolan terlebih dahulu lewat aksi Javi Galian di menit ke-48.
Sempat tertekan, Los Blancos akhirnya berhasil menyamakan kedudukan lewat Raphael Varane di menit ke-54. Bek Prancis ini pula yang kemudian mencetak gol kemenangan di menit ke-84.
Kemenangan ini mengantar Madrid naik ke peringkat ke-2 klasemen sementara dengan 43 poin dari 21 pertandingan. Posisi ini bisa berubah andai Barcelona berhasil mengalahkan Real Betis nanti.
Berikut hasil pertandingan dan klasemen selengkapnya:
Hasil Liga Spanyol lainnya
Sabtu, 6 Februari 2021
- Alaves 1-0 Valladolid
- Levante 2-2 Granada
- Huesca 1-2 Real Madrid
Minggu, 7 Februari 2021
- Elche 2-2 Villarreal
- Sevilla 3-0 Getafe
Jadwal pertandingan berikutnya
Minggu,7 Februari 2021
- 20.00 Real Sociedad vs Cadiz
- 22.15 Athletic Bilbao vs Valencia
Senin, 8 Februari 2021
- 00.30 Osasuna vs Eibar
- 00.30 Real Betis vs Barcelona
Selasa, 9 Februari 2021
- 03.00 Atletico Madrid vs Celta Vigo
Klasemen Liga Spanyol
Top skor Liga Spanyol
Berikut top skor Liga Spanyol saat ini:
Luis Suarez (Atletico Madrid) 14 gol
Youssef En-Nesyri (Sevilla) 13 gol
Lionel Messi (Barcelona) 12 gol
Gerard Moreno (Villarreal) 12 gol
Karim Benzema (Real Madrid) 10 gol
Morales (Levante) 10 gol
Iago Aspas (Celta Vigo) 10 gol
Roger Marti (Levante) 9 gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid 6-7 Pekan Tanpa Sergio Ramos
Liga Champions 6 Februari 2021, 22:50 -
Jadwal dan Live Streaming Huesca vs Real Madrid, Hari Ini 6 Februari 2021
Liga Spanyol 6 Februari 2021, 10:06 -
Martin Odegaard ke Arsenal, Zinedine Zidane: Saya Sudah Bilang Dia untuk Bertahan
Liga Spanyol 6 Februari 2021, 10:00 -
Ditanya Soal Masa Depannya di Real Madrid, Zinedine Zidane Murka pada Jurnalis
Liga Spanyol 6 Februari 2021, 09:15 -
Sama Seperti Ibrahimovic dan Maldini, Ronaldo bisa Main Sampai Usia 40 Tahun
Liga Italia 5 Februari 2021, 20:31
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23