Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Spanyol: Barcelona Kembali ke 4 Besar
Ari Prayoga | 14 Februari 2022 06:30
Bola.net - Hasil pertandingan, klasemen, dan top skor La Liga atau Liga Spanyol musim 2021/2022. Barcelona bermain imbang 2-2 kontra sang tetangga, Espanyol.
Pada laga yang dihelat di RCDE Stadium, Senin (14/2/2022) dini hari WIB ini, Barcelona sempat memimpin lebih dahulu lewat gol Pedri menit-menit awal.
Namun, Espanyol bangkit dan membalikkan skor berkat gol Sergi Darder dan Raul de Tomas. Luuk de Jong menjadi penyelamat Barca dari kekalahan lewat golnya di menit-menit akhir
Berkat hasil ini, Barcelona kembali naik ke peringkat empat dengan poin 39, sedangkan Espanyol menduduki posisi 13 dengan perolehan poin 28.
Hasil Pertandingan
Sabtu, 12 Februari 2022
Sevilla 2 - 0 Elche
Cadiz 0 - 0 Celta Vigo
Villarreal 0 - 0 Real Madrid
Minggu, 13 Februari 2022
Rayo Vallecano 0 - 3 Osasuna
Atletico Madrid 4 - 3 Getafe
Deportivo Alaves 2 - 1 Valencia
Levante 2 - 4 Real Betis
Senin, 14 Februari 2022
Real Sociedad 2 - 0 Granada
Espanyol 2 - 2 Barcelona
Jadwal Pertandingan
Selasa, 15 Februari 2022
03:00 WIB - Real Mallorca vs Athletic Bilbao
Klasemen Liga Spanyol
Top Skor Liga Spanyol
Karim Benzema - Real Madrid (17 gol)
Raul de Tomas - Espanyol (13 gol)
Vinicius Jr - Real Madrid (12 gol)
Juanmi - Real Betis (12 gol)
Joselu - Alaves (12 gol)
Iago Aspas - Celta Vigo (11 gol)
Enes Unal - Getafe (11 gol)
Angel Correa - Atletico Madrid (10 gol).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Panas 2022 Nanti, Real Madrid Siap Lego Casemiro
Liga Spanyol 13 Februari 2022, 19:55 -
Adidas Bantu Real Madrid Datangkan Erling Haaland?
Bundesliga 13 Februari 2022, 17:00 -
Siapa Mau? Real Madrid Berniat Lego Vallejo
Liga Spanyol 13 Februari 2022, 16:28 -
Berubah Pikiran, Real Madrid Bakal Pertahankan Marco Asensio?
Liga Spanyol 13 Februari 2022, 13:20 -
Lakukan Diving, Vinicius Junior Kena Semprot Bek Villarreal
Liga Spanyol 13 Februari 2022, 12:00
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39