Hanya Jadi Pelapis Casillas, Keylor Navas Tetap Betah di Madrid
Editor Bolanet | 11 Februari 2015 04:19
Kiper Real Madrid asal Kosta Rika Keylor Navas sempat disebut mulai frustrasi dengan situasinya di Los Blancos. Navas memang jarang mendapat kesempatan tampil dan selama ini hanya menjadi pelapis bagi Iker Casillas.
Meski demikian, Navas masih betah berada di Madrid. Hal itu disampaikan oleh ayah sang kiper; Freddy.
Semua yang dikatakan soal Keylor ingin pergi itu kebohongan saja. Dia mengatakan kepada saya bahwa dia tidak ingin meninggalkan Real Madrid. Dia sangat bahagia, dia adalah petarung yang bekerja keras untuk bisa sukses, tegas Freddy kepada La Nacion.
Freddy juga menegaskan bahwa putranya sudah tahu tantangan besar yang harus dihadapinya saat bergabung di Madrid. Keylor Navas tahu benar bahwa ia harus memperjuangkan tempatnya di skuat El Real.
Keylor tahu dia harus bertarung untuk mendapat tempat di tim. Itu adalah proses yang siap diterimanya. Sebagian orang, terutama di media, ingin menjatuhkannya tapi dia sangat kuat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rentetan Kesialan Real Madrid di Awal 2015
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 22:58 -
Ronaldo Berpesta, Figo Membela
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 22:30 -
Mandzukic Girang Atletico Berhasil Pecundangi Madrid
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 22:01 -
Ronaldo Tetap Yakin Real Madrid Akan Juara
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 18:20 -
Sedang Cedera, Sergio Ramos Malah 'Cetak Gol' di Ranjang?
Bolatainment 10 Februari 2015, 16:04
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39