Griezmann: Saya Bukan Anti-Benzema
Editor Bolanet | 26 September 2016 17:35
Benzema tak boleh memperkuat Prancis sejak terlibat skandal video seks dengan Mathieu Valbuena. Penyerang Real Madrid ini juga harus melewatkan perhelatan Euro 2016.
Apa itu yang dimaksud dengan anti-Benzema? Kami semua memiliki kepribadian masing-masing, ucap Griezmann.
Griezmann sendiri pernah mengalami masalah yang sama dengan Benzema. Pada november tahun 2012, posisinya di skuat Prancis U-21 harus dicoret lantaran ketahuan sedang berada di klub malam meski saat itu Prancis akan menjalani pertandingan penting.
Saya masih berusia 18 atau 19 tahun. Saya masih bocah yang masih berpikir bisa melakukan apa yang saya inginkan. Tapi saya telah belajar dari kesalahan. Saya telah melakukan segalanya untuk berubah baik di dalam maupun di luar lapangan, tandasnya.
Tak hanya itu, keinginannya untuk agar Benzema kembali skuat Prancis juga didasarkan pada yang terjadi dengan Patrice Evra.
Orang bilang seolah dia akan membawa pengaruh buruk, tapi justru yang kami rasakan adalah Evra sebagai pemain yang memberikan motivasi untuk menjadi yang terbaik, tukas penyerang Atletico Madrid ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditarik Keluar Zidane, Ronaldo Marah-marah
Open Play 25 September 2016, 23:23 -
Varane: Madrid Kebobolan Dengan Cara Yang Aneh
Liga Spanyol 25 September 2016, 23:15 -
Start Terburuk Ronaldo di Real Madrid
Liga Spanyol 25 September 2016, 23:07 -
Dua Bakat Indonesia yang Trial di Spanyol Dinilai Kalah Fisik
Liga Spanyol 25 September 2016, 16:32 -
Madrid Diimbangi Las Palmas, Bale Sebut Timnya Tak Beruntung
Liga Spanyol 25 September 2016, 16:18
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40