Griezmann Bela Performa Benzema di Madrid
Editor Bolanet | 3 September 2015 08:29
Striker Prancis itu kerap mendapat banyak komentar negatif lantaran dianggap tak layak bersanding dengan barisan bintang seperti Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale. Bahkan sering disebut akan segera berpindah klub, tiap bursa transfer dibuka.
Namun menurut Griezmann, Benzema memang merupakan sosok yang benar-benar layak bergabung dengan klub sekelas Madrid.
Benzema seringkali mendapat kritik. Setiap tahun semua orang mengatakan ia akan berganti klub dan ia diminta menunjukkan jati diri sebagai pemain Madrid. Namun ia sudah memiliki level yang dibutuhkan untuk bermain di level tinggi, seperti James dan Cristiano, serta Bale, tutur Griezmann pada Onda Cero.
Kita semua sudah melihatnya belakangan ini dan ia selalu bisa mempertahankan tempatnya di tim inti.
Benzema kerap dikaitkan dengan transfer ke Arsenal di bursa transfer musim panas ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Gagal, MU Akan Perpanjang Kontrak De Gea
Liga Inggris 2 September 2015, 23:19 -
Cole Tuntut MU Segera Mainkan De Gea
Liga Inggris 2 September 2015, 21:50 -
Mata: De Gea Tak Akan Kesulitan Kembali Kawal Gawang MU
Liga Inggris 2 September 2015, 21:19 -
Mata Yakin De Gea Bisa Segera Lupakan Kegagalan Transfernya
Liga Inggris 2 September 2015, 20:55 -
Mata: De Gea Tetap Kalem dan Santai
Liga Inggris 2 September 2015, 20:29
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10