Gladbach Ikut 'Bertaruh' Akan Masa Depan Ter Stegen di Barca
Editor Bolanet | 28 Mei 2014 08:48
Penjaga gawang yang membuat lebih dari 100 penampilan untuk kontestan Bundesliga tersebut sudah secara resmi direkrut oleh runner-up La Liga guna menggantikan Victor Valdes.
Kami tak akan senang andai ia dijual oleh Barcelona, namun hal tersebut akan menjadi investasi yang bagus untuk kami andai memang skenario tersebut yang terjadi, tutur Eberl, direktur Olahraga Monchengladbach, pada Rheinische Post.
Merupakan sebuah kebanggaan, meski sedikit menyakitkan bagi kami kehilangan pemain hebat seperti dirinya. Namun fakta bahwa ia sekarang bermain dengan para pemain terbaik di dunia merupakan kehormatan untuk klub kami, pungkasnya.
Ter Stegen akan membela Barcelona selama lima musim mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Melempem di Barca, Sabella Yakin Messi Bangkit di Piala Dunia
Piala Dunia 27 Mei 2014, 20:23 -
Deco Dibebaskan Dari Dakwaan Doping
Bola Dunia Lainnya 27 Mei 2014, 16:32 -
Benatia 90 Persen ke Barcelona
Liga Spanyol 27 Mei 2014, 14:08 -
Barcelona Siapkan 25 Juta Euro Untuk Rakitic
Liga Spanyol 27 Mei 2014, 13:08 -
Gandeng Model Seksi Brasil, Neymar Tampil di Cover Majalah Ternama
Open Play 27 Mei 2014, 11:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39