Giovinco Girang Dilirik Barcelona
Editor Bolanet | 4 Desember 2015 12:13
Agen Giovinco sebelumnya sempat mengakui bahwa Barcelona memang tertarik pada kliennya.
Mantan pemain Juventus itu mengatakan pada Calciomercato: Saya banyak berutang pada Toronto, karena mereka membuat saya memenangkan penghargaan pemain terbaik dan saya akan melakukan segalanya untuk kembali memenangkan ini dan juga memberi trofi pada tim.
Saya bangga sudah membuat pilihan dengan bergabung ke sini. Saya tidak memikirkan tentang kritik, saya hanya ingin menikmati permainan saya sendiri.
Messi adalah pemain terbaik dunia, saya tidak tahu apapun mengenai tawaran. Ketertarikan dari klub lain. Namun hal itu membuat saya amat bahagia. Tahun depan? Saya tidak tahu, saya harus menyelesaikan musim ini dulu, kita lihat apa yang terjadi nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Flashback: Ballon d'Or 2011, Lionel Messi
Open Play 3 Desember 2015, 16:04 -
Flashback: Ballon d'Or 2010, Lionel Messi & La Masia
Open Play 3 Desember 2015, 16:02 -
Akankah Generasi La Masia Kembali Bersemi di Barca?
Liga Spanyol 3 Desember 2015, 14:24 -
Bellerin Kembali Tegaskan Ogah Kembali ke Barcelona
Liga Spanyol 3 Desember 2015, 12:34 -
Rocket Golazo Dani Alves Dari Jarak 30 Meter
Open Play 3 Desember 2015, 11:29
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39