Giovinco: Benar, Saya Dihubungi Barcelona
Editor Bolanet | 9 Januari 2016 13:57
Namun, Giovinco mengatakan bahwa hanya Juventus lah tujuannya jika dia harus kembali ke Eropa. Giovinco masih merindukan Nyonya Tua.
Benar, saya pernah dihubungi Barcelona. Hanya saja, sejauh ini belum ada yang pasti, kata Giovinco kepada SportItalia.
Saya sendiri bahagia di Toronto dan tak menyesal dengan keputusan yang saya ambil (meninggalkan Juventus gabung Toronto pada Januari 2015). Saya menginginkan perubahan suasana dan tantangan baru karena saya tahu saya masih bisa memberikan banyak hal. Dimensi finansial jujur saja juga tak bisa dikesampingkan.
Saya tak menyesal datang ke sini (Toronto), setidaknya saat ini. Beberapa tahun lagi mungkin iya, karena saya masih merindukan Juve. Jika kembali ke Eropa, maka itu hanya untuk Bianconeri. Ya, saya memang keras kepala seperti itu, tegasnya.
Giovinco menutup musim 2015/16 di MLS dengan 22 gol dan finis sebagai top scorer. Dia adalah pemain Italia pertama yang meraih prestasi tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asamoah Beber Rahasia Kebangkitan Juventus
Liga Italia 8 Januari 2016, 15:00 -
Data dan Fakta Serie A: Sampdoria vs Juventus
Liga Italia 8 Januari 2016, 14:29 -
Prediksi Sampdoria vs Juventus 11 Januari 2016
Liga Italia 8 Januari 2016, 14:28 -
Asamoah Beber Bagaimana Lewati Masa Suram Karena Cedera
Liga Italia 8 Januari 2016, 14:11 -
Guardiola, Milan, dan Juve Rebutkan Isco
Liga Spanyol 8 Januari 2016, 12:35
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39