Gerogoti La Masia, Stoke Inginkan Satu Lagi Berlian Barca
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 11:13
Sosok berusia 19 tahun tersebut sudah berulang kali dikaitkan dengan Manchester United dan Manchester City, namun rupanya Mark Hughes ingin ia bergabung dengan lulusan La Masia lain yang sudah ada di Britannia.
Moha El Ouriachi belum lama ini datang dari Camp Nou untuk bergabung dengan Bojan Krkic dan Marc Muniesa, yang sebelumnya sudah satu musim merasakan atmosfer Premier League.
Hughes sendiri pernah bermain untuk Barcelona di era 1980an dan ia jelas merupakan penggemar berat produk La Masia. Disebutkan bahwa sang manajer bersedia mengeluarkan tawaran hingga 10,5 juta poundsterling untuk Traore, yang juga sekaligus akan mengaktifkan klausul pelepasan kontraknya.
Traore sudah membela akademi muda Barcelona semenjak tahun 2004 atau ketika ia masih berusia 8 tahun. [initial]
Baca Juga:
- Carragher: Fans Liverpool Lebih Antusias Sambut Firmino Timbang Benteke
- Carragher: Benteke Lebih Cocok di Chelsea Timbang Liverpool
- Ozil: 'Tiap Musim Wajib Buktikan Diri'
- Chelsea Hukum Lima Suporter Seumur Hidup
- Sterling Datang, Nasri dan Dzeko Masuk Daftar Jual
- Young Bicarakan Soal Kontrak Anyarnya di United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Everton Inginkan Sergi Roberto Dari Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2015, 23:16 -
Van Gaal: De Gea Main, Di Maria Absen Lawan Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2015, 20:22 -
Tak Sopan, Messi Dikutuk Politisi Negara Gabon
Bolatainment 22 Juli 2015, 18:01 -
Suarez: Bukan Saya yang Terbaik, Tapi Messi
Open Play 22 Juli 2015, 15:57 -
Enrique Buka Pintu Keluar Barca untuk Pedro
Liga Spanyol 22 Juli 2015, 15:35
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39