Gerard Pique Dijatuhi Hukuman Larangan Bermain Empat Laga
Editor Bolanet | 19 Agustus 2015 01:41
Pada pertemuan kedua, Pique diganjar kartu merah karena melakukan protes keras terhadap hakim garis. Tak terima dengan keputusan wasit, Pique mengatakan kata kotor yang ditujukan pada wasit.
Sh** on your fuc***g mother, begitulah kata yang diucapkan Pique.
Bermain dengan sepuluh pemain, Barcelona akhirnya tak bisa membalas kekalahan 4-0 dari Bilbao di leg pertama. Leg kedua, agregat berakhir dengan angka 5-1 karena pertandingan yang berlangsung di Camp Nou itu imbang 1-1.
Dengan hukuman ini, Pique dipastikan tak bisa bermain di laga pembuka La Liga melawan Bilbao dan ketika bertemu dengan Atletico Madrid. [initial]
(90m/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Istri Claudio Bravo: Saya Yakin Luis Enrique Bisa Adil
Liga Spanyol 18 Agustus 2015, 21:54 -
Cari Penyerang Anyar, PSG Incar Messi dan Ronaldo
Liga Eropa Lain 18 Agustus 2015, 21:35 -
Pedro Capai Kata Sepakat dengan MU
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 20:57 -
Luis Enrique Salahkan Saga Transfer Pedro
Liga Spanyol 18 Agustus 2015, 17:40 -
Bartomeu Ngotot MU Bayar Klausul Pedro
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 15:37
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23