Gawang Levante Sudah 14 Kali Dijebol Ronaldo
Editor Bolanet | 3 Maret 2016 12:04
Gol penalti itu adalah gol ke-14 Ronaldo melawan Levante. Ronaldo sudah 14 kali menjebol gawang Levante dalam 13 pertemuan di semua ajang.
Cristiano Ronaldo vs Levante
Main: 13
Menang: 11
Seri: 1
Kalah: 1
Gol: 14
Assist: 8.
Madrid unggul 2-0 terlebih dahulu melalui penalti Ronaldo menit 34 dan bunuh diri kiper Diego Marino menit 38. Levante menipiskan selisih skor melalui Deyverson menit 39, tapi perlawanan mereka berakhir setelah Isco mencetak gol ketiga Madrid dari assist Ronaldo di masa injury time.
Lawan Madrid berikutnya adalah Celta Vigo, Sabtu (05/3). Partai jornada 28 itu akan digelar di Santiago Bernabeu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Temui Presiden Madrid, Ronaldo-Ramos Minta Dijual
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 23:09 -
Real Madrid Segera Kontak Pochettino
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 22:10 -
Transfer ke Real Madrid atau City, Neymar Ingin Hajar Madrid!
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 21:04 -
Kaki Kiri Messi vs Kaki Kanan Ronaldo, Ini Pilihan Neymar
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 20:51 -
Real Madrid Tak Kondusif, Ramos Ingin Hengkang
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 19:37
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39