Gareth Bale Kembali Berlatih Bersama Real Madrid
Editor Bolanet | 12 April 2015 21:41
Nama Bale sebelumnya absen saat Los Blancos mengalahkan Eibar tiga gol tanpa balas akhir pekan ini. Ia absen karena mengalami cedera saat melawan Rayo Vallecano.
Namun dalam latihan tim hari ini, Ancelotti telah mengonfirmasi bahwa Bale telah kembali dalam skuat dan ikut berlatih bersama. Ancelotti pun mengindikasikan Bale siap tampil melawan Atletico Madrid di perempat final Liga Champions.
Bale telah bergabung dalam tim untuk sesi latihan di mana Carlo Ancelotti memimpin latihan bersama para pemain yang tak tampil melawan Eibar kemarin, bunyi rilis dari pihak Real Madrid.
Kami menyongsong Liga Champions dengan performa bagus dan akan tampil dengan skuat lengkap, ujar Ancelotti kepada wartawan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Tendangan Bebas CR7 Samai Roberto Carlos
Liga Spanyol 11 April 2015, 23:38 -
Highlights La Liga: Real Madrid 3-0 Eibar
Open Play 11 April 2015, 23:10 -
Hasil Pertandingan: Real Madrid 3-0 Eibar
Liga Spanyol 11 April 2015, 22:55 -
Suarez: Gol Clasico Bukan Salah Casillas
Liga Spanyol 11 April 2015, 20:28 -
Brutal, Sergio Ramos Umbar Tekel Keras di Latihan Madrid
Open Play 11 April 2015, 15:56
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39