Garcia: Barcelona Era Guardiola Sempurna, Enrique Lebih Baik
Editor Bolanet | 31 Maret 2016 08:00
Menurutnya, tim yang kini diasuh oleh Luis Enrique lebih layak disebut sebagai 'Barcelona 2.0'
Saya selalu mengatakan bahwa Barcelona di era Guardiola tak ubahnya seperti tim yang sempurna. Pergerakan, umpannya, namun Luis Enrique juga punya itu. Dalam tiga operan, mereka bisa mencetak gol dan itu adalah sesuatu yang tidak sering anda lihat di Guardiola, karena mereka coba memainkan permainan indah, tutur Garcia pada Omnisport.
Kadang itu membosankan untuk tim lain, bukan mereka yang melihat di TV, karena amat indah melihat operan seperti itu. Namun saya kira mereka sekarang adalah tim versi 2.0. Mereka, saya kira, adalah tim yang jauh lebih baik di situasi di mana laga berjalan terbuka. Ini bukan hanya tentang passing, melainkan bagaimana tim berusaha keras untuk ada di depan lebih dulu.
Saya kira ini sesuatu yang amat penting, mereka kini punya rencana B jika ada yang tidak berjalan sesuai rencana. Saya kira hal ini akan membuat mereka sulit untuk jadi lebih baik, karena mereka terus menang. Musim lalu mereka memenangkan enam trofi dan kita lihat apa yang akan terjadi tahun ini. Sepertinya mereka juga bisa melakukannya lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang El Clasico, Barca Kehilangan Jeremy Mathieu
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 22:53 -
Iniesta: El Clasico Kali Ini Seperti Pertandingan Lainnya
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 21:16 -
Barca Ingin Hajar Real Madrid di El Clasico untuk Cruyff
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 21:02 -
Jadi Incaran Barcelona, Laporte Cedera Parah
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 19:29 -
Infografis: Maaf Madrid, The Race Is Over
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 17:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23