Gara-gara Operasi Kaki, Madrid Tunda Pembelian Kepa
Ari Prayoga | 10 Januari 2018 06:16
Bola.net - - Raksasa La Liga, Real Madrid dikabarkan akan menunda perekrutan penjaga gawang muda Kepa Arrizabalaga dari Athletic Bilbao karena masalah operasi kaki.
Dilansir Onda Cero, pekan lalu Kepa sudah menjalani pemeriksaan oleh dokter Real Madrid di ibukota Spanyol. Dari pemeriksaan ini rupanya diketahui kiper 23 tahun itu masih mengalami masalah pada kakinya.
Masalah ini mungkin membuat Kepa harus menjalani operasi. Pemulihan pasca operasi bakal membuat kiper Timnas Spanyol itu absen hingga Maret mendatang.
Hal inilah yang membuat kepindahan Kepa ke Los Blancos bisa menjadi tertunda. Ada indikasi kuat bahwa perekrutan Kepa tak akan rampung hingga akhir musim nanti.
Kepa sendiri sudah menjalin kesepakatan pribadi dengan kubu Madrid. Kini tinggal menunggu sikap El Real apakah mereka mau mengaktifkan klausul buyout Kepa senilai 20 juta euro pada Januari ini atau tidak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Sebut Keterpurukan Madrid Kesalahan Bersama
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 23:36 -
Zidane Bertengkar dengan Presiden Madrid Perkara Kepa
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 21:39 -
Ronaldo Meyakini Coutinho Tak Akan Berkembang di Barcelona
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 18:26 -
Mengejutkan! Ini Klub Pilihan Ronaldo Jika Cabut Dari Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 17:58 -
Madrid Sedang Terpuruk, Ronaldo Berikan Petuah Positif
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39