Gagal ke United, Coentrao Menghibur Diri
Editor Bolanet | 9 September 2013 09:40
Bek asal Portugal itu dipercaya sudah tak betah di Bernabeu dan mencoba merintis jalan keluar dari ibukota Spanyol. Setan Merah berusaha memberinya jalan keluar dengan opsi peminjaman, tetapi Madrid memblokir kepindahannya di hari terakhir bursa transfer.
Meski disebut sangat kecewa dengan gagalnya deal tersebut, Coentrao justru bersikeras dirinya senang tak meninggalkan Madrid. Ada opsi pergi ke Manchester United. Tapi saya bertahan di Real Madrid, itulah yang paling penting, kata bek 25 tahun itu pada harian Portugal, O Jogo.
Mantan bek itu menambahkan, Akan sangat mengesalkan jika saya harus bertahan sementara saya bisa pergi ke klub yang lebih baik, tetapi masalah tidak seperti itu. Saya sudah berada di klub yang terbaik di dunia. (insfb/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gratis Pun Ozil Takkan Tolak Arsenal
Liga Inggris 8 September 2013, 22:30 -
Coentrao: Ada Peluang Bergabung Dengan United
Liga Spanyol 8 September 2013, 20:45 -
Perez Kecewa Dengan Reaksi Madrid Atas Transfer Ozil
Liga Spanyol 8 September 2013, 18:04 -
Allegri: Kaka Tingkatkan Kepercayaan Diri Milan
Liga Italia 8 September 2013, 17:30 -
Tak Bisa Lupakan Tottenham, Bale Minta Pendukung Spurs Mengerti
Liga Spanyol 8 September 2013, 17:05
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39