Fonseca: Neymar Sebaiknya Tinggalkan Barcelona
Rero Rivaldi | 15 Mei 2017 16:00
Bola.net - - Mantan bintang Argentina, Omar da Fonseca, mengatakan harus meninggalkan di musim panas nanti.
Fonseca percaya bahwa Neymar hanya bisa keluar dari bayang-bayang Lionel Messi dengan pergi dari Camp Nou, meski ia baru mengikat kontrak anyar dengan tim Catalan beberapa bulan lalu.
Manchester United dan PSG sempat dikaitkan dengan pemain Brasil itu di beberapa pekan belakangan. Neymar sendiri digosipkan siap hengkang jika klub menunjuk Juan Carlos Unzue sebagai manajer anyar, usai ia sempat bersitegang dengan asisten Luis Enrique tersebut pekan ini.
Dan Da Fonseca mengatakan di Sportsmole: Saya kira Neymar harus pergi. Dia ada di fase di mana dirinya harus merasa lebih kuat, merasa bahwa dirinya adalah seorang pemimpin.
Suarez dan Messi sedikit menghalanginya, dan dia harus mencoba sesuatu yang lain. Saya kira dia layak mendapatkannya.
Namun untuk bisa mencapai level berikutnya, dia harus pergi.
Dini hari tadi, Neymar membuat hat-trick untuk membantu Barcelona menang 4-1 atas Las Palmas dan menjaga kans timnya menjadi juara La Liga menjelang duel pekan terakhir melawan Eibar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez Ternyata Menangis Usai Gigit Chiellini
Liga Spanyol 14 Mei 2017, 16:08 -
Pelatih Las Palmas: Messi Hanya Bisa Dihentikan dengan Sniper
Liga Spanyol 14 Mei 2017, 10:07 -
Paulinho: Neymar Punya Modal jadi Terbaik Dunia
Liga Spanyol 14 Mei 2017, 01:00 -
Barcelona Negosiasikan Transfer Semedo dari Benfica
Liga Spanyol 14 Mei 2017, 00:40 -
Barcelona Coba Bajak Alonso Dari Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2017, 19:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39