Figo Bantah Ikut Rayakan Kekalahan Barcelona
Editor Bolanet | 19 April 2016 03:38
Pekan lalu Barcelona dijegal oleh Real Sociedad dengan skor 1-0. Setelah itu di Liga Champions mereka kembali kalah. Kali ini mereka tumbang 2-0 dari Atletico Madrid di leg kedua perempat final.
Blaugrana kembali menderita kekalahan kala menjamu pada hari Minggu (Senin dinihari WIB) kemarin. Bermain di Camp Nou, mereka justru dijegal dengan skor 1-2. Usai laga lawan Los Che tersebut, muncul rumor bahwa Figo ikut merayakan kekalahan Lionel Messi cs tersebut. Namun pria asal Portugal itu membantahnya dan menyebut kabar tersebut cuma karangan media semata.
Saya tak berpesta ketika tim lain kalah. Hal itu tak membawa kebahagiaan pada saya. Saya orang yang sportif. Saya tak bermasalah dengan Barca, tapi pihak media lah yang bermasalah dengan saya, ketusnya seperti dilansir Goal International.
Jujur saja, pada hari Sabtu itu saya main golf. Pada hari Minggu saya juga main golf dan hidup saya tak tergantung pada Barca atau Madrid. Saya merasa lebih bahagia melakukan hal yang lain, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Figo: Mourinho Akan Tukangi Portugal
- Figo Anggap Madrid Sulit Kejar Barca di La Liga
- Figo Doakan Zidane Sukses di Madrid
- Figo Yakin Ronaldo Akan Terus Bertahan di Madrid
- Flashback: Rivaldo, Enrique, Figo Bungkam Arsenal
- Flashback: Duel Perdana, Madrid Berjaya di Roma
- Figo: Tak Ada Jaminan Sukses untuk Guardiola
- Perez Ingin Neymar Jadi The Next Figo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Siapkan Kompany dan Sterling Lawan Madrid
Liga Champions 18 April 2016, 21:55 -
Marcelo: Terimakasih Fans Madrid
Liga Spanyol 18 April 2016, 20:35 -
Real Madrid Siap Sambut Lima Final di La Liga
Liga Spanyol 18 April 2016, 20:31 -
Euro 1996: Arena Pembuktian Davor Suker
Piala Eropa 18 April 2016, 16:02 -
Madrid Tawarkan Kovacic ke Spurs dan Monaco
Liga Inggris 18 April 2016, 15:23
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39