Fernando Torres Tak Menutup Peluang Main di Australia
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 14:06
Atletico sendiri saat ini tengah menjalani pramusim di Australia dalam ajang International Champions Cup 2016.
Saat ditanya apakah tertarik untuk mengikuti mantan rekannya di timnas Spanyol, David Villa yang bermain di A-League, Torres tak menutup kemungkinan itu.
Anda tak pernah tahu apa yang akan terjadi di masa depan, ujarnya seperti dilansir Fox Sports.
Tujuan saya adalah untuk bermain beberapa tahun lagi. Saya merasa kuat, saya merasa masih muda untuk mencoba bersaing dengan yang terbaik untuk beberapa tahun lagi, sambungnya.
Di masa depan, anda tak tahu. Saya selalu terbuka untuk pengalaman baru. Semoga saya bisa mengakhiri karir di Atletico karena ini berarti saya bisa bermain di level tertinggi lebih lama dan saya bisa menjadi top skor sepanjang masa atau akhirnya saya memenangkan trofi bersama klub yang mana itu adalah mimpi saat saya masih kecil, imbuhnya.
Tapi anda tak pernah tahu apa yang terjadi di masa depan. saya bisa melihat masa depan saat ini adalah apa yang akan terjadi besok dan lusa, jadi saya ingin menikmati berlatih, menikmati turnamen di Australia dan mari lihat apa yang terjadi kemudian, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang: Saya Tak Katakan Real Madrid Tujuan Satu-satunya
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 22:44 -
Barcelona Ingin Arda Turan Tampil Seperti Saat di Atletico
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 22:10 -
Dua Bintang Muda Barca Segera Gabung Valencia
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 22:07 -
Sebelum Gabung Madrid, Aubameyang Ingin Juara di Dortmund
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 19:44 -
MU Tawarkan 40 Juta Euro untuk James Rodriguez
Liga Spanyol 27 Juli 2016, 15:18
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39