Fernandez: Kami Butuh Costa di Atletico
Rero Rivaldi | 14 Agustus 2017 14:10
Bola.net - - Gelandang Atletico Madrid, Augusto Fernandez, mengakui bahwa para pemain tengah menantikan kepastian soal transfer Diego Costa
Atletico hingga kini masih menjadi favorit untuk merekrut pemain Spanyol, meski mereka masih sulit mencapai kata sepakat soal nilai transfer dengan pemain Chelsea tersebut.
Costa kini diyakini sedang berada di Brasil, usai ia mendapat pesan singkat dari manajer Antonio Conte, yang memberinya izin untuk meninggalkan klub di bursa musim panas.
Saya tidak tahu apakah Costa akan bergabung. Kami ingin pemain terbaik ada bersama kami, tentu saja. Diego Costa merupakan salah satu pemain terbaik, namun saya tidak tahu apakah dia akan datang atau tidak, tutur Fernandez menurut AS.
Hal tersebut bukan urusan saya.
Sementara itu, kiper Jan Oblak dikabarkan akan meninggalkan Atletico untuk bergabung dengan .
Fernandez menambahkan: Jika ada yang bisa kami lakukan, itu adalah hidup di masa kini dengan apa yang kami punya. Dan hari ini, Jan ada di ruang ganti dan itulah yang kami tahu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Burnley: Kemenangan Fantastis!
Liga Inggris 13 Agustus 2017, 23:08 -
Tiga Gol Babak Pertama, Rekor Tercela Chelsea dan Juara Bertahan
Liga Inggris 13 Agustus 2017, 21:06 -
David Luiz Ingin Bakayoko Segera Adaptasi
Liga Inggris 13 Agustus 2017, 17:30 -
Merson: Chelsea Harus Belanja Pemain Lagi
Liga Inggris 13 Agustus 2017, 08:14 -
Conte Emoh Komentari Kinerja Wasit
Liga Inggris 13 Agustus 2017, 06:30
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40