Fernandez: Barca Akan Berusaha Perkuat Skuat
Editor Bolanet | 18 Agustus 2016 08:33
Namun usai mereka menjuarai Piala Super Spanyol dengan mengalahkan Sevilla di Camp Nou dini hari tadi, Fernandez juga mengatakan bahwa timnya akan berusaha keras untuk menambah pemain demi memperkuat skuat.
Kami sudah terus bekerja keras dalam beberapa waktu belakangan untuk mendatangkan striker keempat, dan kami tahu apa yang kami inginkan. Kami masih punya waktu untuk memikirkan apa yang bakal kami lakukan, tutur Fernandez pada FFT.
Sevilla adalah lawan yang amat sulit dan rival penting. Di fase awal, kami kesulitan dan mereka lebih bermain bagus. Namun ini masih awal.
Tidak mudah untuk menggabungkan banyak pemain dengan tim yang luar biasa seperti ini. Klub sudah memenangkan banyak gelar juara dan amat sulit untuk membuat tim lebih kuat lagi.
Kami selalu mencari pemain yang memiliki kualitas teknik karena para penggemar menuntut hal tersebut. Kami memiliki yang terbaik soal itu, dan kami amat puas. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Ingin Pasangkan Jese Dengan Munir El Haddadi
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2016, 23:36 -
Gantikan Bravo, Barcelona Siap Daratkan Kiper Muda PSG
Liga Spanyol 17 Agustus 2016, 23:02 -
Inilah Skuat Barcelona Untuk Melawan Sevilla
Liga Spanyol 17 Agustus 2016, 20:01 -
Pepe Reina: Barcelona Hanya Omong Kosong!
Liga Spanyol 17 Agustus 2016, 17:49 -
Liga Spanyol 17 Agustus 2016, 13:59
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05 -
5 Pemain Kunci Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10