Ferguson Anggap Barca Terlalu Tergantung Messi

Editor Bolanet | 27 April 2015 07:50
Ferguson Anggap Barca Terlalu Tergantung Messi
Lionel Messi (c) AFP
- Sir Alex Ferguson menilai merupakan tim yang terlalu bergantung pada sosok Lionel Messi untuk mengubah hasil pertandingan dan meraih kemenangan di setiap laga yang mereka mainkan dari musim ke musim.

Hal tersebut diungkap oleh mantan manajer Manchester United, kala ia diminta memberi perbandingan terkait dua pemain yang saat ini disebut-sebut sebagai yang terbaik di dunia: Messi dan Cristiano Ronaldo.

Cristiano bisa bermain dengan kedua kakinya, ia amat cepat dan bagus di bola udara. Saya kira Messi adalah satu-satunya bintang di Barcelona yang bermain amat  bagus dan luar biasa, tutur Ferguson pada BBC.

Barcelona baru saja menang 2-0 atas Espanyol di La Liga pekan lalu dan Messi mencetak satu gol di pertandingan tersebut. [initial]

 (bbc/rer)