Ferdinand: Ronaldo Tak Ingin Jadi Striker
Rero Rivaldi | 26 Juni 2017 09:00
Bola.net - - Mantan bek Manchester United, Rio Ferdinand, mengatakan Cristiano Ronaldo sudah mengubah gaya mainnya sejak keduanya bermain bersama di Old Trafford.
Ferdinand sempat bertemu dengan bintang Real Madrid di United dari 2003 hingga 2009, namun menyadari bahwa gaya main Ronaldo di Los Blancos sudah mengalami banyak perkembangan signifikan.
Saya tak berpikir dia benar-benar ingin bermain sebagai nomor 9 karena dia bisa terikat di sana dan sedikit terisolasi, tutur Ferdinand menurut Goal International.
Dia ingin menyisir lapangan dari sisi lebar, di mana dia bisa mendapat sedikit ruang, dan di situlah dia bisa menunjukkan magisnya.
Namun dia terbiasa berdiri di posisi melebar dan ingin mengambil bola dan melewati lawan. Dia bukan lagi pemain seperti itu.
Dia ingin menerima bola di area di mana ia bisa melukai lawan dan menciptakan hasil akhir, berupa gol atau assist, dan saat ini tidak ada pemain lain di planet ini yang melakukan itu lebih baik darinya.
Ronaldo saat ini tengah membela Portugal di Piala Konfederasi dan sudah mencetak dua gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Essien: Selamat Idul Fitri 1438 H!
Bolatainment 25 Juni 2017, 23:40 -
Salgado: Pemain Real Madrid Ingin Ronaldo Bertahan
Liga Spanyol 25 Juni 2017, 19:50 -
Del Piero: Datanglah ke Juventus, Ronaldo
Liga Spanyol 25 Juni 2017, 17:00 -
Arbeloa: Ronaldo Cerdas, Dia Akan Bertahan
Liga Spanyol 25 Juni 2017, 16:40 -
Varane Akan Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 25 Juni 2017, 14:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40