Fans Lempar Botol, Valencia Dihukum Sekaligus Dapat Pujian
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 22:47
Akhirnya, Komite Kompetisi La Liga pun membuat keputusan yang menghukum kedua klub. Komite Kompetisi La Liga menilai elemen dari kedua klub memiliki peran dalam insiden tersebut.
Kubu Valencia yang bertindak sebagai tuan rumah mendapatkan hukuman denda 1.500 euro plus peringatan keras. Jika nantinya ada fans Valencia yang melakukan pelanggaran lagi, maka hukuman untuk mereka akan dinaikkan menjadi bertanding tanpa penonton.
Ini adalah peringatan terakhir bagi Valencia. Jika memang nantinya fans mereka berulah lagi, maka hukuman pertandingan tertutup (bertanding tanpa penonton) akan dijatuhkan.
Namun Valencia juga mendapatkan pujian atas tindakan mereka dalam menangani insiden ini. Petugas keamanan Valencia berhasil membatasi meluasnya pelemparan terhadap Barca. Selain itu, Valencia juga bergerak cepat untuk mengidentifikasi dan mengamankan pelaku pelemparan botol. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedro Akui Bicara dengan Barcelona
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 14:48 -
Utang Pajak Buat Neymar Batal Berseragam PSG
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 14:33 -
Galeri: Nominasi Ballon d'Or 2016 Didominasi Real Madrid
Open Play 25 Oktober 2016, 13:43 -
Ramalho: Neymar Akan Gantikan Messi di Barcelona
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 12:23 -
Neymar Ternyata Hampir Pindah ke Shakhtar
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 12:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39