Fans Hina Messi, Barca dan Catalonia, Madrid Terancam Hukuman
Editor Bolanet | 8 Desember 2014 00:46
LFP memang tengah memberlakukan aturan ketat terhadap suporter sepakbola di Spanyol. Penyebab utamanya adalah insiden kerusuhan antara Frente Atletico dengan Riazor Blues yang menyebabkan satu orang meninggal beberapa waktu lalu.
Pengawas dari LFP mencatat kesalahan yang dilakukan fans Madrid dalam pertandingan. Sebagian Madridista meneriakkan Messi Cacat. Catalonia Bajingan dan barcelona bajingan.
Tindakan tegas ini dilakukan untuk mencegah kekerasan antar suporter nantinya. Upaya ini digagas oleh Federasi Sepakbola Spanyol (RFEF), LFP dan juga Komite Olahraga Spanyol.
Untuk sementara ini, hukuman yang terberat yang bisa diterima Madrid adalah denda. Namun jika setelah 15 Desember nanti kejadian ini terulang, Madrid bisa dijatuhi hukuman penutupan sebagian tribun Santiago Bernabeu dalam pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Parade 200 Gol Cristiano Ronaldo di La Liga
Open Play 7 Desember 2014, 22:22 -
Sergio Ramos Terima Jersey Spesial
Liga Spanyol 7 Desember 2014, 21:38 -
Pepe: Ronaldo Selalu Lebih Baik Tiap Pertandingan
Liga Spanyol 7 Desember 2014, 19:37 -
Enrique: Mau Barca Lebih Bagus? Belanja Saja di Madrid
Liga Spanyol 7 Desember 2014, 19:07 -
Carvajal Juga Minta Madrid Jaga Performa
Liga Spanyol 7 Desember 2014, 17:41
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39